Setelah sebelumnya kami bagikan driver network Lenovo G570, pada halaman ini Kerjanya.net juga akan membagikan satu lagi driver untuk Lenovo G570. Driver yang selanjutnya adalah Audio Driver for the Lenovo G570. Perangkat lunak ini dibutuhkan oleh setiap laptop Lenovo G570 untuk dapat mengaktifkan perangkat pengolah suara pada laptop tersebut. Karena sangat dibutuhkan, maka driver ini harus dan wajib ada, tidak bisa tidak, pada setiap laptop Lenovo G570. Mungkin Anda baru saja menginstall ulang laptop Lenovo G570 milik Anda, dan masih belum memiliki perangkat lunak pengendali untuk audio pada laptop Anda. Bagi Anda yang memerlukannya, pada halaman ini tersedia link yang akan membantu Anda untuk mendapatkan driver yang sesuai untuk laptop Lenovo G570.
Audio Driver for the Lenovo G570 ini merupakan driver untuk perangkat pengolah audio pada laptop Lenovo G570 yang menggunakan chip audio dari Conexant dengan seri CX20671-21Z. Lenovo G570 dirancang untuk dapat berfungsi maksimal dengan Win XP, Win 7, dan Win 8. Hal ini membuat Lenovo G570 Audio Driver yang memang khusus untuk Lenovo G570 memiliki support untuk tiga pilihan sistem tersebut. Pengguna bisa memilih driver yang pas berdasarkan sistem operasi yang mereka gunakan. Jangan sampai salah memasang, karena bisa menyebabkan perangkat audio pada laptop Lenovo G570 Anda tidak dapat berjalan dengan baik untuk memproses audio.
Pada Audio Driver for the Lenovo G570 yang dikembangkan Lenovo untuk perangkat chip audio dari Conexant pada laptop seri tersebut telah disertakan juga perangkat lunak Conexant Smart Audio. Conexant Smart Audio merupakan jendela antar-muka sistem dari Conexant Audio yang bekerja pada laptop Lenovo G570 dengan pengguna. Pengguna dapat mengatur volume, menyesuaikan equalizer output suara yang dihasilkan, serta berbagai pengaturan lain untuk audio lain. Termasuk juga pengaturan untuk mikrofon dan speaker baik internal maupun eksternal.