Stres merupakan suatu keadaan di mana kita menghadapi suatu tantangan atau ancaman yang dapat mempengaruhi kondisi kita. Terkadang stres dalam kadar yang wajar juga dibutuhkan. Tanpa stres, hidup akan membosankan dan terasa tidak berarti. Akan tetapi, ketika stres tersebut sudah mulai mempengaruhi kesehatan... Membaca »
Perkembangan merupakan suatu proses kehidupan yang dialami oleh semua makhluk hidup dari lahir sampai dengan meninggal. Selama proses perkembangan tersebut juga diikuti dengan perkembangan psikologi individu yang berbeda di setiap siklus kehidupan. Setiap tahap siklus kehidupan sangat penting dan perlu... Membaca »
Depresi merupakan suatu kondisi mental berupa perubahan suasana hati yang ditandai dengan perasaan sedih, putus asa, depresi dan keputusasaan. Dalam dunia medis dikenal kondisi ini dikenal sebagai gangguan depresi mayor. Gangguan depresi mayaor merupakan gangguan suasana hati yang ditandai dengan... Membaca »
Anoreksia, atau lebih tepatnya anoreksia nervosa merupakan suatu keadaan gangguan psikologis di mana penderita menolak untuk menjaga berat badan normal, disertai adanya ketakutan yang sangat akan penambahan berat badan atau ketakutan menjadi gemuk walaupun kenyataannya pasien sangat kurus. Selain itu,... Membaca »
Ansietas didefinisikan sebagai kondisi kejiwaan di mana adanya perasaan subjektif berupa kegelisahan, ketakutan, atau firasat-firasat buruk. Ansietas, atau dikenal juga sebagai gangguan cemas, merupakan gejala kejiwaan atau psikiatri yang paling sering muncul di masyarakat. Sekitar 15-20% ansietas... Membaca »
Pada tahun 2002, American Association of Mental Retardation (AAMR) mengeluarkan definisi dari retardasi mental. AAMR adalah organisasi terbesar dan tertua yang fokus terhadap retadasi mental. Menurut AAMR, retardasi mental adalah disabilitas/ketidakmampuan yang ditandai dengan fungsi intelektual di... Membaca »
Insomnia berasal dari bahasa Latin yang artinya "tidak tidur". Insomnia merupakan suatu kondisi ketidakmampuan utnuk tertidur atau mempertahankan kondisi tidur. Selain pengertian di atas, insomnia bisa diartikan juga sebagai kondisi bangun tidur namun tidak merasa segar. Kesimpulannya,... Membaca »
Disleksia berasal dari bahasa Yunani di mana 'dis-' yang berarti sulit, sedangkan 'lexicon' yang berarti kata. Dari asal katanya tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa disleksia adalah ganguan dari susunan saraf pusat sehingga menyebabkan penderita sulit untuk dapat membaca. Di Indonesia,... Membaca »