Mengabadikan momen-momen tertentu melalui video merupakan hal yang menarik. Terkadang, kita hanya membawa gadget seadanya sehingga dalam merekam momen-momen tertentu tersebut mau tidak mau menggunakan alat yang ada seperti ponsel. Karena ponsel tidak memiliki daya tangkap gambar sebaik kamera... Membaca »
Banyak hal yang disiarkan melalui televisi sehingga menonton televisi menjadi salah satu kebutuhan bagi masyarakat jaman sekarang. Televisi biasanya bersifat permanen dan tidak portable. Memang saat ini gadget yang menawarkan fitur untuk menonton televisi banyak di pasaran. Sayangnya, kualitas... Membaca »
Program pemutar video (Video Player) untuk sistem operasi Windows memang memiliki banyak alternatif. Selain program bawaan Windows (Windows Media Player), salah satu yang cukup populer dan banyak digunakan adalah GOM Media Player (GOM Player). Program gratis yang khusus dibuat untuk Windows ini... Membaca »
3gp merupakan format multimedia yang digunakan di telepon selular dengan dukungan sinyal 3G. Jumlah telepon selular yang menggunakan file 3gp ini mencapai 90% dari seluruh tipe telepon seluler yang beredar sekarang. Mungkin banyak yang tidak tahu bahwa format 3gp sebenarnya merupakan format minimalis... Membaca »
Pemutar video (video player) saat ini menjadi kebutuhan yang tidak bisa dilepaskan dari sebuah komputer. Meskipun Windows sudah menyertakan pemutar video bawaan, yaitu Windows Media Player, tetapi banyak distribusi atau format video yang beredar tidak bisa dijalankan dengan hanya Windows Media... Membaca »
Saat ini ketika menjalankan video dari sebuah website, hampir sebagian besar dapat dipastikan bahwa video tersebut menggunakan format video flash. Sehingga ketika diunduh, format yang umum didapatkan adalah FLV (Flash Video). Masalahnya, tidak semua perangkat bisa menjalankan format video ini,... Membaca »
Bila Anda kesulitan untuk menemukan software video converter yang cukup unggul and mudah penggunaannya maka Total Video Converter adalah jawabannya. Software ini di publikasikan oleh Effect Matrix dan tersedia dengan 10 bahasa pilihan. Software ini juga mendukung hampir semua format video dan... Membaca »
Program pemutar video alternatif saat ini banyak yang bisa digunakan, selain hampir semuanya ditawarkan gratis, fitur-fiturnya pun semakin beragam dan lengkap. Salah satu program pemutar video yang kaya fitur adalah KMPlayer. Ada beberapa fitur khusus aplikasi ini yang tidak tersedia di banyak... Membaca »
Satu lagi aplikasi multimedia yang bisa Anda coba kemampuannya untuk menemani Anda yang gemar mengutak-atik video rekaman maupun film, ataupun Anda berniat untuk membuat sebuah klip singkat. Movavi Video Editor yang dikembangkan oleh Movavi berkerjasama dengan Taukonsalt OOO. Fitur-fitur yang... Membaca »
Saat ini ada banyak sekali aplikasi yang dapat Anda manfaatkan untuk membuat video. Salah satunya adalah Videopad Video Editor. Aplikasi ini merupakan apliksai penyunting video yang mampu menerima file video dalam berbagai format. Videopad Video Editor mampu menggabungkan beberapa... Membaca »