Berhati-hatilah, permainan satu ini dapat membuat Anda ketagihan. Zuma masuk dalam kategori permainan berjenis puzzle. Saat ini Zuma telah dikembangkan juga untuk perangkat lain seperti Android dan MacOS sehingga para pengguna gadget dapat memainkannya tidak hanya pada komputer personal saja.... Membaca »
Para penggemar aplikasi permainan komputer pasti pernah merasakan kesal, bila permainan tersebut selalu diakhiri dengan kekalahan. Kadang waktu permainan yang singkat, atau nilai yang didapat dari permainan tersebut tidak sesuai harapan. Mungkin atas dasar itulah, para programmer lepas yang tergabung... Membaca »
Bagi para gamers, siapa yang tidak mengenal KONAMI. Konami adalah produsen dari game sepak bola yang menguasai pasar game Asia. Bagaimana tidak, game yang biasa disebut PES ini memiliki grafis yang baik. Di Indonesia sendiri lebih banyak orang yang memilih PES dibandingkan kompetitornya yang... Membaca »
Defense of The Ancients, atau yang biasa disingkat DoTA, adalah sebuah modifikasi (mod) dari game strategi berjudul Warcraft III keluaran Blizzard. Pada awalnya, DoTA dibuat dengan memodifikasi salah satu peta permainan Warcraft III (yang berupa game strategi) menjadi perang antara dua faksi... Membaca »
Jika Anda sering bermain game, saya yakin nama Counter-Strike sudah tidak lagi terdengar asing. Game ini sempat menjadi fenomena beberapa tahun silam, ketika banyak sekali orang memainkannya baik dari rumah ataupun dari warnet. Game ini memiliki gaya permainan First Person Shooter, di mana kita melihat... Membaca »